Mengapa itu terjadi? Itu karena kamu beli laptop tanpa OS (Operating Sistem) Windows yang asli. Ini merupakan WAT (Windows Activate Technology) atau Teknologi Aktifasi windows. Ketika kamu koneksikan laptop mu ke internet, dengan kamu tidak menonaktifkan Windows Update-nya, maka Microsoft memberikan kabar kepadamu untuk membeli software Windows7 Premium yang asli.
Terus bagaimana cara menghilangkannya? Ini langkahnya :
1. Buka windows explorer dan browse ke C:\Windows\System32.
C: merupakan drive tempat system Windows 7 anda berada. Atau dengan
bantuan Search dari windows explorer, pada drive C ketik atau cari file cmd atau cmd.exe dengan tipe Application.
3. Maka tampilan C: nya seperti berikut ini :
4. Ketik perintah berikut: slmgr.vbs –rearm
5. Klik Enter dan restart komputernya.